TIK KELAS XI SEMESTER 1
1. Sejarah Internet
Pada awalnya, internet merupakan jaringan komputer yang dibangun oleh departemen AS di tahun 1969 melalui proyeknya ARPANET ( Advadced Research Project Agency ). Pertama kali, internet dipelopori oleh angkatan bersenjata di AS. Pada akhirnya, Arpanet dipeceh menjadi dua, yaitu "MilNet" dan "Arpanet", dan kemudian dinamakan INTERNET.
2. ISP-ISP yang ada di Indonesia antara lain :
a. Indonet
b. Radnet
c. Meganet
d. Telkomnet
3. Perbandingan kecepatan Modem dial-up, GPRS, 3G, dan LAN :
a. Modem dial-up : 56 Kbps
b. GPRS : 115 kBPS
c. 3G : 9,6 - 20 Kbps
d. WiFi : 1 - 54 Mbps
e. LAN : 100 Mbps
4. Pengalamatan Internet
Cara menuliskan URL adalah s.b.b :
protokol://domain/direktori/file
Ket : Protokol - menentukan tata cara komunikasi yang digunakan. Misalnya : http, https, ftp
Domain - nama server/komputer yang menyediakan layanan
Direktori - folder tempat penyimpanan informasi
File - file yang disimpan
1. Sejarah Internet
Pada awalnya, internet merupakan jaringan komputer yang dibangun oleh departemen AS di tahun 1969 melalui proyeknya ARPANET ( Advadced Research Project Agency ). Pertama kali, internet dipelopori oleh angkatan bersenjata di AS. Pada akhirnya, Arpanet dipeceh menjadi dua, yaitu "MilNet" dan "Arpanet", dan kemudian dinamakan INTERNET.
2. ISP-ISP yang ada di Indonesia antara lain :
a. Indonet
b. Radnet
c. Meganet
d. Telkomnet
3. Perbandingan kecepatan Modem dial-up, GPRS, 3G, dan LAN :
a. Modem dial-up : 56 Kbps
b. GPRS : 115 kBPS
c. 3G : 9,6 - 20 Kbps
d. WiFi : 1 - 54 Mbps
e. LAN : 100 Mbps
4. Pengalamatan Internet
Cara menuliskan URL adalah s.b.b :
protokol://domain/direktori/file
Ket : Protokol - menentukan tata cara komunikasi yang digunakan. Misalnya : http, https, ftp
Domain - nama server/komputer yang menyediakan layanan
Direktori - folder tempat penyimpanan informasi
File - file yang disimpan